Staycation
Mau Nyelam Virtual di Raja Ampat? Kunjungi Ini, Kamu Tetap Di Rumah Aja
Pirtual Project menyelenggarakan tur virtual berbayar ke Raha Ampat pada Sabtu, 30 Mei 2020 pukul 10.00–12.00 WIB.
Editor:
Jaka Hendra Baittri
Oleh karena itu, pengalaman ini akan membuatmu seolah-olah sedang menyelami perairan Raja Ampat.
“Nantinya tidak hanya menjelajahi keindahan pemandangan alam saja, namun juga kearifan lokal masyarakat setempat,” kata Chief Marketing Pirtual Project, Irwan Thamrin.
Ada Aneka Layanan Virtual Untuk mengikut tur virtual ke Raja Ampat yang disponsori oleh PT Tiki Jalur Nugraha Eka Kurir (JNE), kamu bisa menuju https://bit.ly/turvirtualraja4.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Kangen ke Pantai? Yuk Menyelam Virtual di Raja Ampat