EMPAT Artis Ini Dulunya Preman, Pernah Dipenjara Lalu Bertaubat: Nomor 3 Nikahi Anak Pejabat

TRIBUNJAMBI.COM - Siapa sangka terkenal di layar kaca, ternyata selebriti ini memiliki latar belakang yang sangat

Editor: ridwan
Instagram/Bebi Silvana
Opick 

Perjalan karir Boy Hamzah

Pria kelahiran 22 Februari 1989 silam ini memilih untuk mundur dari dunia akting dan kini fokus berdakwah.

Diwawancara oleh sebuah Tabloid, ia mengaku bahkan sudah menolak sejumlah tawaran film.

Menurutnya, berakting dengan perempuan yang bukan muhrim di sebuah kamar tak sesuai dengan jalan dakwahnya.

Baca: VIDEO: Sungai Tembuku Menyempit, Warga di Kelurahan Budiman Kota Jambi Dihantui Banjir Dadakan

Dikutip dari popmagz, meski Boy Hamzah sekarang aktif berdakwah, ia masih enggan dilabeli dengan panggilan ustaz.

Menikah di Usia Muda

Dilansir oleh Tribunsolo Boy Hamzah memutuskan menikahi kekasih yang baru dipacarinya selama 6 bulan, Rina Amalia Wahyu.

Menikah di tahun 2013 silam, kala itu Boy Hamzah termasuk masih muda, belum genap 24 tahun.

Istrinya, Rina Amalia dikenal sebagai anak seorang anak pejabat, Wakil Bupati Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah.

Baca: Link Live Streming Leg 1 Man United vs Barcelona di RCTI, Dini Hari Mulai Pukul 02.00 WIB

Kini Boy dan Rina telah memiliki 2 buah hati.

4. Bayu Ruben, Bang Kemod

Nama Bang Kemod mungkin tidak asing lagi jika kamu sering menonton sinetron Preman Pensiun.

Sosoknya di sinetron tersebut terbilang cukup sangar.

Badan dipenuhi tato, dan suka pakai ikat kepala tambah menambah kesan seram di dirinya.

Baca: Lagi Peralihan Musim, BPBD Minta Masyarakat di Bungo Waspadai Cuaca Ekstrem

Namun ternyata di balik karakter Kemod tersebut, ternyata sifat asli Bayu Ruben dulunya tak jauh berbeda.

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved