Nissan Livina 2019 vs Mitsubishi Xpander, Apa Perbedaannya? Meski Mirip Ini 10 Perbedaan Mencolok
Nissan Livina meskipun dibangun menggunakan platform dari Mitsubishi Xpander, tetapi secara tampilan jelas berbeda.
Nissan Livina 2019 vs Mitsubishi Xpander, Apa Perbedaannya? Meski Mirip Ini 10 Perbedaan yang Mencolok
TRIBUNJAMBI.COM - Nissan baru saja merilis Livina 2019.
Namun tampilan Nissan itu disinyalir menyerupai Mitsubishi Xpander.
Bahkan beberapa orang menganggapnya itu gabungan Livina dan Xpander.
Baca: Ramalan Zodiak Jumat (22/2/2019) - Keuangan Aries Ketat, Cancer Berhenti Curiga, Leo Cinta Itu Rumah
Baca: Intip Syahrini, Calon Istri Reino Barack, Kenakan Gaun Pengantin
Baca: VIRAL - Mengintip Masjid Tokyo Camii Terindah se Asia Milik Reino Barack
Nissan Livina meskipun dibangun menggunakan platform dari Mitsubishi Xpander, tetapi secara tampilan jelas berbeda.
Secara ekterior dan juga interior memiliki perbedaan yang cukup signifikan.
Berikut ini 10 perbedaan Nissan Livina dan Mitsubishi Xpander yang dirangkum tim Tribunjambi.com dari Kompas.com
1. Tampilan Depan
Livina : Mengusung desain V-Motion
Xpander: Mengusung desain Dynamic Shield
2. Lampu
Livina: Lampu bagian atas terlihat lebih kecil, dan bentuk lampu bawah dibuat lebih ouval.
Xpander: Lampu bagian atas lebih besar, begitu juga dengan lampu bawah lebih besar...
3. Pelek
- Livina: Menggunakan desain dengan palang sembilan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/21022019_nissan-livina-dan-mitsubishi-xpander.jpg)