6 Potret Terkini Mandra 'Pelawak Legendaris', Badannya Terlihat Kurusan

Namanya, dikenal sejak tahun 70-an. Mandra memang mengawali karirnya sebagai aktor, bermain lenong, hingga melawak.

Editor: Suci Rahayu PK
kompas.com
Mandra 

TRIBUNJAMBI.COM - Siapa sih yang tak mengenal sosok pelawak Tanah Air, Mandra?

Namanya, dikenal sejak tahun 70-an.

Mandra memang mengawali karirnya sebagai aktor, bermain lenong, hingga melawak.

Baca: Biasa Tampil Rapi, 7 Seleb Pria Ini Bikin Wanita Melotot Karena Tubuh Berototnya

Ia semakin dikenal sejak ia bermain di sinetron Si Doel Anak Sekolahan.

Selain itu, pria asal Cibubur ini ternyata juga memiliki rumah produksi bernama Viandra Production.

Beberapa judul sinetron pun sukses ia buat, seperti Tarzan Kota, Rojali dan Yuleha, Jadi Pocong dan masih banyak yang lain.

Kini, kabarnya ia akan kembali berkarya dalam film terbarunya bersama Rano Karno, yaitu Si Doel Anak Sekolahan The Movie.

Sayangnya penampilan Mandra kali ini justru menjadi sorotan publik.

Pasalnya, mereka menilai jkika Mandra kini terlihat lebih kurus dibanding saat masih muda dulu.

Penasaran seperti apa Mandra sekarang?

Baca: Ingat Riyanni Djangkaru Presenter Jejak Petualang? Penampilan Barunya Bikin Pangling

Berikut tim TribunStyle.com lansir dari akun Instagram Mandra @mandra_ys:

1.

instagram.com/mandra_ys
instagram.com/mandra_ys ()

Ekspresi bahagia Mandra yang sempat syuting film Si Doel Anak Sekolahan The Movie di Belanda.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved