Susul Sang Kekasih Bassist Band Navicula Meninggal, Tulang Rusuknya Patah Hingga Menusuk Ginjal

Setelah sekian lama berjuang di masa kritis, Made akhirnya memutuskan apa yg terbaik baginya.

Editor: Andreas Eko Prasetyo
Bassist Navicula, I Made Indra bersama kekasihnya Afriana Dewi (Instagram / @indramade) 

Kini Made Indra mengalami patah pada tulang rusuk.

"Tulang rusuk kiri yang nomor lima patah di dua tempat. Rusuk kanan patah tiga, tulang nomor lima, enam, dan tujuh," kata Oka.

Paru-paru bagian kanan kolaps, bagian kiri pendarahan.

"Paru-paru kanan kolaps, yang kiri ada darah dan udara. Sehingga kanan kiri dipasang selang," kata Oka.

Baca: Demi Pemain Muda Jerman, Liverpool Rela Pecahkan Rekor Transfer Klub

Menurut keterangannya, awalnya sebelum dirujuk ke RSUP Sanglah, Made Indra sempat dirawat di RS Arisanti Gianyar.

Oka juga mengatakan tidak memiliki firasat apa-apa dan setahunya kakak sepupunya tersebut tidak di rumahnya sejak pagi.
 

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved