Sinopsis

Sinopsis Ipar Adalah Maut the Series Episode 23, Rani Mengungkap Kehamilan di Depan Keluarga

Sinopsis Ipar Adalah Maut the Series Episode 23. Kedatangan ibu Nisa dan Rani membuat suasana rumah tegang, hingga Rani meminta Nisa untuk pulang.

Penulis: Nurlailis | Editor: Nurlailis
md entertainment
Sinopsis Ipar Adalah Maut the Series episode 23 yang tayang di Netflix. 

Ringkasan Berita:Sinopsis Ipar Adalah Maut the Series Episode 23
 
  1. Kedatangan ibu Nisa dan Rani membuat suasana rumah tegang, hingga Rani meminta Nisa untuk segera pulang karena panik dengan kondisi yang tidak terkendali.
  2. Saat makan malam, Rani akhirnya mengaku bahwa dirinya hamil, membuat seluruh keluarga terkejut dan membuat ibunya kecewa serta menyalahkan Nisa karena dianggap tidak menjaga adiknya.

TRIBUNJAMBI.COM - Simak sinopsis Ipar adalah Maut the Series episode 23 yang tayang di Netflix.

Ibu Nisa dan Rani tiba-tiba datang ke rumah, membuat Rani panik.

Jadi Rani bilang ke Nisa, bahwa ia ingin Nisa segera pulang.

Baca juga: Sinopsis Last Samurai Standing Episode 5, Kawaji Ungkap Kebencian Masa Lalu

Pada saat makan malam, Ibu Nisa selalu medesak tentang apa yang terjadi.

Karena mereka semua diam, tidak seperti biasanya.

Nisa bilang bahwa Rani sudah dilamar orang.

Tapi ibunya bilang bahwa Rani masih kuliah, sehingga pernikahan ini dirasa terburu-buru.

Namun Rani dengan tegas mengatakan bahwa dirinya hamil, membuat semua terkejut.

Baca juga: Sinopsis Last Samurai Standing Episode 4, Konspirasi Besar di Balik Kompetisi

Ibunya kecewa, lebih marah pada Nisa karena tidak bisa menjaga adiknya.

Nisa pun merasa bersalah. Sedang Aris merasa bingung dengan semua ini.

Ibunya meminta ada pertemuan antara keluarga.

Aris pun mengatakan hal itu pada Yusuf.

Yusuf membujuk ibunya yang memang tidak setuju dengan pernikahan itu.

Ibunya Yusuf tetap pada pendiriannya agar tidak menikah dengan Rani.

Jadi Yusuf meminta bantuan abangnya.

Ipar adalah Maut the Series tayang di Netflix.

Update berita Tribun Jambi di Google News

Sumber: Tribun Jambi
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved