Pilwako Jambi
Calon Wali Kota Jambi Jalur Independen Wajib Kumpulkan 38.397 Dukungan KTP
KPU akan membuka pendaftaran bakal calon Wali Kota Jambi untuk jalur perseorangan atau independen pada awal Mei 2024.
Penulis: Danang Noprianto | Editor: Suci Rahayu PK
Pilkada Kota Jambi
TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI - Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan membuka pendaftaran bakal calon Wali Kota Jambi untuk jalur perseorangan atau independen pada awal Mei 2024.
Ketua KPU Kota Jambi, Deni Rahmat mengatakan bahwa tahapan tersebut dimulai pada 5 Mei hingga 19 Agustus 2024.
"Pendaftaran calon independen dibuka lebih awal yakni tanggal 5 Mei sampai 19 Agustus 2024," kata Deni, Kamis (25/4/2024).
Calon perseorangan kata Deni, wajib mengantongi syarat minimal 38.397 dukungan KTP yang tersebar di 11 kecamatan dalam Kota Jambi.
"Syarat minimal 38.397 dukungan KTP dengan sebaran minimalnya 6 kecamatan," sebutnya.
Meski begitu Deni menyebutkan hingga saat ini belum ada kandidat yang berkonsultasi, namun pihaknya tetap membuka diri.
"Sampai saat ini belum ada yang konsulatasi, tapi kita membuka diri kalau ada kandidat yang mau berkonsultasi terkait pendaftaran perseorangan," pungkasnya. (Tribunjambi.com/Danang Noprianto)
Simak berita terbaru Tribunjambi.com di Google News
Baca juga: Curhatan Ria Ricis Ingin Mesra dengan Teuku Ryan Usai Lahiran Sampai Beli 3 Baby Box Berujung Kecewa
Baca juga: Bandara Jambi Bahas Pembukaan Rute Jambi-Padang
Baca juga: Budi Setiawan Daftar ke PDIP Kota Jambi, Kemas Faried: Cinta Lama Bersemi Kembali
| Curhatan Ria Ricis Ingin Mesra dengan Teuku Ryan Usai Lahiran Sampai Beli 3 Baby Box Berujung Kecewa |
|
|---|
| Tingkatkan Kualitas Personil, Pemkot Jambi Buka Diklat Pemadam Kebakaran |
|
|---|
| Viral Jalan Rusak Parah Akibat Perusahaan Sawit di Muaro Jambi, Anak-anak Kesulitan ke Sekolah |
|
|---|
| Federico Chiesa Diperkirakan akan Meninggalkan Juventus jika Allergi Bertahan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/15092016_calon-kepala-daerah_20160915_211954.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.