DPRD Provinsi Jambi
Anggota DPRD Provinsi Jambi Harapkan Ada Keseimbangan Skill dari Pekerja Usai Kenaikan UMP
Kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) Jambi diharapkan juga untuk diimbangi dengan peningkatan skill dari pekerja. Hal ini disampaikan oleh Kemas Al Fa
Penulis: Samsul Bahri | Editor: Rian Aidilfi Afriandi
Laporan Wartawan Tribun Jambi
Samsul Bahri, TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI-
Kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) Jambi diharapkan juga untuk diimbangi dengan peningkatan skill dari pekerja. Hal ini disampaikan oleh Kemas Al Farabi, anggota DPRD Provinsi Jambi.
Ia menyebut bahwa dengan adanya kenaikan UMP ini tentu pihak pengusaha atau perusahaan akan sangat selektif melihat kompetensi yang dari yang bekerja. Sehingga, kata Kemas Al Farabi peran pemerintah setelah menetapkan UMP ini juga memberikan program untuk peningkatan skill pekerja maupun calon pekerja.
“Jadi dengan kenaikan UMP ini kita harus bijak juga untuk menilai, perlu adanya peningkatan kompetensi dari buruh atau pekerja kita,”ujarnya.
Lebih lanjut disampaikan oleh Kemas Al Farabi bahwa pemerintah harus mempersiapkan antisipasi jangka pendek maupun jangka panjang. Kata Kemas, Dinas Ketenagakerjaan harus ambil andil dalam meningkatkan skill dari pekerja yang ada saat ini.
“Menurut hemat saya yang penting dilakukan untuk jangka pendek dan jangka panjang, kemnaker ini harus meningkatkan kompetensi dari buruh ini dari pekerja,”pungkasnya.
Simak berita terbaru Tribunjambi.com di Google News
Baca juga: Maksimalkan Program Pemenangan, DPW PKS Jambi Gelar Rakor Koordinasi Kaderisasi
Baca juga: Manfaat Digital ID, Disdukcapil Kenalkan ke ASN Batanghari
Baca juga: UMK Jambi Sudah Ditetapkan, Pemkot Tunggu Rekomendasi Gubernur
Komisi III DPRD Jambi Sidak ke RTH Park Putri Pinang Masak |
![]() |
---|
Jalan Nasional Banyak Rusak, DPRD Provinsi Jambi Minta Pemerintah Pusat Lakukan Perbaikan |
![]() |
---|
DPRD Provinsi Jambi Sebut Tiga Faktor Penyebab Kemacetan Angkutan Batubara di Jambi |
![]() |
---|
Anggota DPRD Provinsi Jambi Wartono Triyan Kusumo Buka Turnamen Sepak Bola di Tebo |
![]() |
---|
RSJ Jambi Diusulkan jadi RSUD Zulkifli Nurdin, Ini Kata Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jambi |
![]() |
---|