BRI Liga 1

Bali Unuted Vs Persikabo Malam Ini, Prediksi Skor Dan Starting XI, Kick Off 20.30 WIB

Bali United akan menjamu Persikabo 1973 dalam laga lanjutan BRI Liga 1 malam ini, Jumat (30/9/2022).

Penulis: Zulkipli | Editor: Zulkipli
Twitter/ @BaliUtd
Pemain Bali United merayakan kemenangan, tim Serdadu Tridatu akan kembali berlaga melawan Persikabo 1973 di BRI Liga 1 malam ini 

TRIBUNJAMBI.COM - Bali United akan menjamu Persikabo 1973 dalam laga lanjutan BRI Liga 1 malam ini, Jumat (30/9/2022).

Kick off laga Bali United Vs Persikabo 1973 di BRI Liga 1 malam ini akan dimulai pukul 20.30 WIB.

Siaran langsung Laga BRI Liga 1 Bali United Vs Persikabo 1973 malam ini bisa disaksika di Indosiar atau Via Live Streaming di TV online vidio.com.

Link Live streaming laga Bali United Vs Persikabo 1973 bisa diakses di akhir berita ini.

Di laga malam ini, tim tuan rumah diprediksi akan kehilangan 5 pemain andalannya jelang laga kontra Persikabo sehingga Stefano Cugurra alias Coach Teco akan memutar otak demi formasi yang terbaik.

Pemain Bali United merayakan kemenangan atas Persebaya Surabaya di Piala Presiden 2022, Senin (20/06/2022)
Pemain Bali United merayakan kemenangan atas Persebaya Surabaya di Piala Presiden 2022, Senin (20/06/2022) (Twitter/ @BaliUtd)

Pelatih Bali United akui kalau timnya saat ini kehilangan beberapa pemain yang menjadi tim inti seperti Brwa Nouri dan Irfan Jaya.

Baca juga: Jadwal Dan Link Streaming BRI Liga 1 hari Ini, Persis Solo vs PSM Makassar, PSS Sleman vs Persita

Kendati demikian tim tuan rumah masih akan tetap menyuitkan tim tamu.

Melawan Persikabo 1973, Pelatih Bali United Teco memastikan anak asuhnya bermain maksimal untuk mengamankan poin.

Persikabo 1973 menjadi salah satu tim kejutan BRI Liga 1 2022/2023. Bertengger di posisi ke-7, tim ini memiliki komposisi pemain yang perlu diwaspadai Bali United.

Persikabo memiliki pemain asing asal Brazil yang berbahaya, Gustavo Tocantins yang sudah mengoleksi 5 gol, dan gelandang Bruno Dybal yang mencatat 4 assist.

Pelatih Persikabo 1973 Djadjang Nurdjaman mengatakan bahwa meski ada kekhawatiran ketika bertemu dengan tim yang sudah dua kali juara Liga 1 berturut-turut tersebut.

Baca juga: Jam Tayang Dan Link Streaming BRI Liga 1 Hari Ini, PSIS Semarang vs Persik, Barito Vs Bali United

Namun, timnya akan tampil maksimal dan tidak ingin laga tandang tersebut berakhir sia-sia tanpa perlawanan.

"Kami akan berusaha maksimal. Karena kami datang ke Bali ini tujuannya untuk meraih poin sempurna. Seluruh pemain yang kami bawa saat ini dalam kondisi siap," ujarnya seperti dikutip laman resmi LIB.

Prediksi Starting XI Bali United vs Persikabo 1973

Halaman
12
Sumber: Tribun Jambi
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    31
    20
    9
    2
    57
    8
    34
    69
    2
    Persib
    30
    18
    5
    7
    50
    25
    11
    59
    3
    Persija Jakarta
    29
    16
    6
    7
    38
    11
    12
    54
    4
    Borneo
    31
    14
    9
    8
    55
    18
    21
    51
    5
    Bali United
    31
    15
    6
    10
    63
    21
    19
    51
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved