Dua Jenazah Terjebak, Sopir Truk Batu Bara Meninggal Saat Macet di Jalan Batanghari-Sarolangun

Ada dua mobil ambulans yang membawa dua jenazah pada macet yang terjadi pada Jumat (9/9) malam hingga Sabtu (10/9) siang tersebut.

Editor: Deddy Rachmawan
TRIBUN JAMBI/MUSAWIRA
Sejumlah kendaraan dan truk angkutan batu bara saat melintas jalanan di Kabuapten Batanghari 

Setibanya di Desa Tanjung Marwo RT 05 sekira pukul 22.00 WIB saksi bernama Jatorang Purba melihat posisi mobil korban dalam keadaan berhenti dan dalam kondisi mesin menyala.

Setelah dilakukan pengecekan oleh saksi, ternyata Ronal, terbaring dengan posisi tertelungkup di kursi kemudi di dalam kabin kendaraanya. Saksi saat itu memastikan kondisi Ronal sudah dalam keadaan meninggal dunia.

“Kita terima laporan dari warga, dengan informasi ini kita tindaklanjuti untuk dibawa ke Puskesmas Muara Tembesi,” katanya. (caw)

Sumber: Tribun Jambi
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    berita POPULER

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved