Jangan Berhubungan Intim Tiap hari Jika Ingin Punya Momongan, Ini Kata Dokter Boyke
Malam hari adalah waktu yang tepat untuk berhubungan intim agar cepat mendapatkan momongan.
TRIBUNJAMBI.COM - Malam hari adalah waktu yang tepat untuk berhubungan intim agar cepat mendapatkan momongan.
Dokter Boyke Dian Nugraha SpOG MARS menyerankan berhubungaj intim di malam hari.
Malam hari tersebut menurut dr Boyke adalah di pukul sembilan malam ke atas.
Namun waktu hubungan intim juga mempertimbangkan masa subur pasangan.
Berikut penjelasan dr Boyke dari kanal YouTube Kacamata dr Boyke pada Kamis (9/6/2022).
Hubungan intim juga harus dilakukan teratur tidak dianjurkan dilakukan setiap hari.
Alasan tidak dianjurkan dilakukan setiap hari, sperma yang diproduksi adalah sperma muda sehingga tidak bisa membuahi sel telur.
Jangan lupa pasangan makan makanan tinggi protein dan rendah karbohidrat, olahraga yang cukup, tidur sampai 6-8 jam, dan manajemen stres dengan baik.
Perbanyak makan kerang, toge, sayur dan buah-buahan.
Usahakan agar tidak merokok, minum kopi berlebihan, hingga minum minuman keras jika ingin mendapatkan momongan.
Pasutri juga harus memaksimalkan masa subur.
Masa subur dimulai dari hari pertama haid ditambah 11 dan ditambah 17 untuk siklus yang 28 hari.
Niat Lerai Pasutri Berantem, Pria di Jambi Selatan ini Malah Jadi Korban Penganiayaan |
![]() |
---|
Aksi Pencuri Motor di Jambi Terekam CCTV, Pelaku Diduga Suami Istri, Modusnya Buat Geleng-geleng |
![]() |
---|
Punya Aset Miliaran, Kerabat Tak Yakin Keluarga yang Ditemukan Tewas di Kalideres Karena Kelaparan |
![]() |
---|
Pasangan Suami Istri di Mandiangin Bertarung Menjadi Kades |
![]() |
---|
Polda Jambi Tetapkan Sepasang Suami Istri Jadi Tersangka, 3 Tahun Bisnis BBM Ilegal |
![]() |
---|