Yasinan

Raih Ampunan Allah di Malam Jumat dengan Surat Yasin dan Tahlil

Berikut artikel yang membahas keutamaan Surat Yasin, Surah Yasin, bacaan tahlil di malam Jumat yakni ampunan Allah SWT.

Editor: Heri Prihartono
Freepik.com
Membaca Surat Yasin dan Tahlil memiliki keutamaan di malam Jumat 

TRIBUNJAMBI.COM - Yuk raih  ampunan Allah SWT dengan mengamalkan Surat Yasin di malam Jumat.

Pada malam Jumat ada mustajab doa sehingga waktu yang tepat untuk membaca Surat Yasin.

Di antara manfaat Surat Yasin adalah mendapat ampunan Allah SWT.

“Barangsiapa membaca Yasin di hari dan malam Jumat dengan mengharap ridha Allah, diampuni dosanya” (HR Asbahaani). [ At-Targhiib wa at-Tarhiib I/298 ].

Surat Yasin Full

بِسۡمِ ٱللَّهِ ٱلرَّحۡمَٰنِ ٱلرَّحِيمِ

Bismillahirrahmaanirrahiim(i)

"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang"

1. يٰسۤ ۚ

"Yaa siin."

2. وَٱلۡقُرۡءَانِ ٱلۡحَكِيمِ

Wal Qur-aanil hakiim(i)

"Demi Al Quran yang penuh hikmah,"

3. إِنَّكَ لَمِنَ ٱلۡمُرۡسَلِينَ

Halaman
1234
Sumber: Tribun Jambi
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    berita POPULER

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved