Cara Menghilangkan Bau Kaki yang Mengganggu, Cek Sepatu hingga Rendam Kaki di Air Garam
berikut ini cara menghilangkan bau kaki yang mengganggu, selalu jaga agar kaki tetap kering dan bersih. Bisa dengan merendam kaki dengan air garam.
TRIBUNJAMBI.COM - Secara medis, bau kaki dikenal dengan istilah bromodosis.
Musim hujan dan banjir seperti ini meninggalkan risiko bau kaki.
Maka dari itu, berikut ini cara menghilangkan bau kaki yang mengganggu, selalu jaga agar kaki tetap kering dan bersih.
Kaki sering kali menjadi bau jika keringat membasahi sepatu dan tidak mengering sebelum digunakan lagi.
Kaki berkeringat bisa terjadi pada siapa pun, pada suhu atau waktu kapan pun sepanjang tahun.
Namun, hal tersebut lebih mungkin terjadi pada usia remaja dan wanita hamil karena perubahan hormonal membuat mereka lebih banyak berkeringat.
Baca juga: Rahasia Perkasa di Ranjang bagi Pria Dewasa, 7 Cara ini Wajib Dicoba Di Antaranya Jauhi Merokok
Cara menghilangkan bau kaki
1. Rendam kaki
Melansir Cleveland Clinic, membersihkan kaki secara menyeluruh lebih dari sekadar membilasnya dengan cepat baik dilakukan untuk mengatasi bau kaki.
Untuk hasil yang lebih baik, cobalah merendam kaki dalam campuran air dan cuka atau air dan garam Epsom.
bau kaki
bromodosis
cara menghilangkan bau kaki
kaki berkeringat
pemakaian sepatu
keringat membasahi sepatu
rendam kaki
Jaga agar kaki tetap kering
Disinfeksi sepatu
Tribunjambi.com
Ikatan Cinta 3 Maret 2021: Elsa Makin Nelangsa, Terkuak Alasan Rendy Loyal dengan Aldebaran |
![]() |
---|
BREAKING NEWS Arab Saudi Buka Ibadah Haji Tahun 2021, Ini Syarat yang Harus Dipenuhi Jemaah |
![]() |
---|
Ikatan Cinta Rabu 3 Maret 2021 - Nino Muak dengan Kebohongan Elsa, Al Penuh Kecemburuan pada Andin |
![]() |
---|
Temukan HP Jaksa Terjatuh di Mandiangin, Dua Siswa SD Dapat Penghargaan dari Kejari Sarolangun |
![]() |
---|
Mahfud MD Bereaksi Usai Jokowi Cabut Aturan Investasi Miras, MUI: Ini Sebagai Bukti Serius |
![]() |
---|