Pilkada Jambi
Pleno Rekapitulasi Hasil Pilgub Jambi di Batanghari Baru 3 Kecamatan, Kadir: Belum Ada Keberatan
Rapat pleno terbuka rekapitulasi dan penetapan hasil hitung suara tingkat Kabupaten Batanghari, digelar di Gedung Pemuda dan Kebudayaan
Penulis: A Musawira | Editor: Rahimin
Pleno Rekapitulasi Hasil Pilgub Jambi di Batanghari Baru Selesai 3 Kecamatan, Kadir: Belum Ada Keberatan
Laporan Wartawan Tribun Jambi, Musawira
TRIBUNJAMBI.COM, MUARABULIAN-Rapat pleno terbuka rekapitulasi dan penetapan hasil hitung suara tingkat Kabupaten Batanghari, digelar di Gedung Pemuda dan Kebudayaan Muara Bulian, Rabu (16/12/2020) diskors hingga pukul 14.00 WIB.
Ketua KPU Batanghari Abdul Kadir kepada Tribunjambi.com mengatakan, sampai saat ini penghitungan suara sudah berjalan tiga kecamatan.
Baca juga: Pleno Rekapitulasi Hasil Pilkada Batanghari dan Pilgub Jambi Kondusif, Saksi 3 Paslon Hadir Semua
Baca juga: Kiwil Digugat Cerai Istri Pertama, Rohimah Hanya Beri Tahu Lewat WhatsApp: Lelah Dipoligami?
Baca juga: Sudjiwo Tedjo Malah Tertawa ILC Ditutup, Sindir Karni Ilyas Soal FPI: Ini Karena Pengaruh Luar Kan?
Ketua KPU itu mengatakan, Kecamatan Batin XXIV, Mersam dan Kecamatan Bajubang yang telah rampung untuk penghitungan suara Pilgub Jambi 2020.
“Sejauh ini belum ada keberatan baik dari saksi dan Bawaslu yang hadir,” kata Abdul Kadir, Rabu (16/12/2020).
Baca juga: Lelah Dipoligami, Rohimah Gugat Cerai Kiwil :Saya Hanya Menjalankan Apa yang Ada di hati Saya
Sementara itu, pihaknya belum ada menemukan kendala atau hambatan pada saat proses pelaksanaanya.
“Sementara waktu kita laksanakan ishoma hingga pukul 14.00 WIB,” ujarnya.
10 Catatan Resmi Bawaslu Terkait Pelaksanaan Pilkada 2020 di Jambi, Banyak Mencoblos Bukan Contreng |
![]() |
---|
Tak Puas Hasil Pemilihan Gubernur Jambi, Mahkamah Konstitusi Jalan Terakhir Yang Harus Ditempuh |
![]() |
---|
Partisipasi Pemilih di Sarolangun Saat Pilgub Jambi Lalu Cuma 66 Persen |
![]() |
---|
Unggul Real Qount KPU, Pasangan Haris-Sani Dibanjiri Ucapan Selamat dari Warga Merangin |
![]() |
---|
Pleno Rekapitulasi Hasil Pilgub Jambi di Bungo Untuk Kecamatan Tanah Sepenggal Lintas Dipendin |
![]() |
---|