Euro 2020
Hasil Kualifikasi Euro 2020 - Spanyol Hajar Kep. Faroe 4-0, Finlandia vs Italia 1-2
Bermain di depan publik sendiri, El Molinon, Minggu (8/9/2019), Spanyol sukses menghantam Kepulauan Faroe dengan skor 4-0.
Hasil Kualifikasi Euro 2020 - Spanyol Hajar Kep. Faroe 4-0, Finlandia vs Italia 1-2
TRIBUNJAMBI.COM - Timnas Spanyol berhasil menjaga laju kemenangan saat jumpa timnas Kepulauan Faroe pada laga keenam Grup F Kualifikasi Euro 2020.
Bermain di depan publik sendiri, El Molinon, Minggu (8/9/2019), Spanyol sukses menghantam Kepulauan Faroe dengan skor 4-0.
Rodrigo dan Paco Alcacer jadi aktor utama di balik kemenangan tim tuan rumah lewat sumbangsih masing-masing dua gol.
Spanyol perlu waktu 13 menit untuk membuka keunggulan Spanyol.
Baca: Ramalan Zodiak Mingguan 8-14 September 2019 - Capricorn Waspada Sakit Ringan, Gemini Promosi Jabaran
Baca: Siapa Sebenarnya JP (54)? Ayah Tiri di Jambi Setubuhi Jenifer 2 Tahun, Ibu Kandung Beri Izin
Baca: Bola Panas Revisi UU KPK ke Siapa? Siapa yang Dituduh Punya Agenda Melemahkan KPK
Gol perdana mereka lahir dari sepakan Rodrigo yang menyambar umpan Mikel Oyarzabal di mulut gawang.
Spanyol memperoleh peluang emas untuk menggandakan keunggulan pada menit ke-37 melalui tendangan voli Thiago Alcantara.
Namun, kans tersebut buyar akibat penyelamatan gemilang kiper Gunnar Nielsen.
Kepulauan Faroe bukanlah tanpa perlawanan.
Mereka gagal mencetak gol balasan pada menit ke-40 ketika sepakan terarah Joan Simun Edmundsson dimentahkan oleh David De Gea.
Drawing Playoff EURO 2020 - 16 Negara Berebut 4 Tiket ke Putaran Final Piala Dunia 2020 |
![]() |
---|
20 Negara yang Lolos Euro 2020, Jadwal Undian Play-off dan Final, Mulai Laga Juni 2020 |
![]() |
---|
Daftar 20 Negara yang Lolos Euro 2020, Ini Hasil Lengkap Pertandingan hingga Tadi Malam |
![]() |
---|
Hasil Kualifikasi Euro 2020 - Swiss-Denmark Lolos, Italia Cetak 9 Gol |
![]() |
---|
Hasil Kualifikasi Euro 2020 Tadi Malam, Italia vs Armenia 9-1, Spanyol Menang Besar |
![]() |
---|