Kisah Haru Dari Balik Penjara, Vanessa Angel Menangis Setiap Dengar Suara Adzan di Bulan Puasa
Artis cantik Vanessa Angel yang kini berada di penjara karena terjerat prostitusi online menulis surat untuk mantan kekasihnya
TRIBUNJAMBI.COM - Artis cantik Vanessa Angel yang kini berada di penjara karena terjerat prostitusi online menulis surat untuk mantan kekasihnya yang bernama Nicky Tirta.
Surat itu berisi tentang kerinduan yang teramat dalam dari artis cantik itu di bulan puasa ini.
Berikut isi surat berupa tulisan tangan Vanessa Angel yang ia tuliskan dalam secarik kertas beberapa waktu lalu.
" Nicky
Aku seneng banget kamu jenguk aku kesini
Aku gak tau lagi hidupku mau gimana
Aku cuma berharap aku bisa Lebaran sama keluarga.
Setiap denger suara adzan di bulan puasa ini...aku nangis Nick,
Aku kangen mama
Biasanya bulan puasa aku selalu ke makam mama
Berita Populer
BREAKING NEWS, Artis Rina Gunawan Meninggal Dunia Hari Ini, Selasa 2 Maret 2021 |
![]() |
---|
Ferdinand Hutahean Kembali Buat Gaduh, Cuitan Soal 'Mabuk Agama' dan 'Mabuk Miras' Diprotes |
![]() |
---|
Amerika Dalam Masalah, Iran dan Rusia Kirim Angkatan Laut dan Rencanakan Serangan, China Makin Ganas |
![]() |
---|
BARU Jadi Wali Kota Solo, Gibran Mendadak Minta Kepala Dinas Buat Akun Sosial Media, Ada Apa? |
![]() |
---|
Erick Thohir Blak-blakan Soal Korupsi di BUMN, Ahok Emosi Minta BUMN Dibubarkan |
![]() |
---|
Editor: Suang Barita Gabe Sitanggang
Sumber: TribunStyle.com