Perburuan KKB Papua
Satu Anggota TNI Tewas dari Perburuan KKB di Papua, Ini Kronologi Baku Tembak yang Terjadi
Satu Anggota TNI Tewas dari Perburuan KKB di Papua, Ini Kronologi Baku Tembak yang Terjadi
Satu Anggota TNI Tewas dari Perburuan KKB di Papua, Ini Kronologi Baku Tembak yang Terjadi
TRIBUNJAMBI.COM - Pengejaran Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua hingga saat ini masih dilakukan tim gabungan TNI dan Polri.
Kabar terbaru dari pengejaran itu, seorang anggota TNI tewas dalam baku tembak dengan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Distrik Mugi, Kabupaten Nduga, Papua, Senin (13/5/2019).
Dilansir oleh Kompas.com, baku tembak TNI dengan KKB itu berlangsung selama lima jam.
Akibat kejadian tersebut, satu orang TNI atas nama Pratu Kasnun tewas karena mengalami luka tembak di bagian punggung.
Baca Juga:
Prada Deri Pramana Diburu Hingga ke Jambi, Diduga Pelaku Utama Mutilasi Vera Oktaria Kasir Indomaret
PAN dan Demokrat Pindah Koalisi ke Kubu 01, Jusuf Kalla pun Angkat Bicara, Sebut Politik Itu Biasa
Ditpolair Polda Jambi, Amankan 3 Pelaku Penyelundup Baby Lobster, 1 Diantarannya Masih Di Bawah Umur
TERKUAK, Identitas Jasad Wanita Tanpa Kepala, Lajang Diduga Hamil: Pelaku Tengah Diburu Polisi
Korban dan prajurit TNI lainnya ketika di serang KKB sedang melaksanakan tugas pengamanan pembangunan jembatan Trans Papua di Kabupaten Nduga.
Namun, pada saat Tim Patroli TNI berada di sekitar Lapangan Terbang ( Lapter ) Distrik Mugi, secara mendadak mendapatkan serangan dari arah ketinggian oleh pihak KKB pada pukul 11.15 WIT.
"Pasukan kami berhasil mengidentifikasi dari kelompok pimpinan Egianus Kogoya," ujarnya.
Baca: Pria yang Adu Domba TNI dan Polri Lewat Video yang Viral Diamankan Polisi, Ini Kronologinya
Mendapatkan serangan tersebut, pasukan TNI merusaha mencari perlindungan dan membalas tembakan.
Sementara itu sisa pasukan TNI yang berada di Pos Mugi dipimpin oleh Letda Inf Fajar segera bergerak untuk memberikan bantuan dan melakukan pengejaran.
Situasi akhirnya berhasil dikuasai, KKSB yang diperkirakan berkekuatan sekitar 20 orang bersenjata campuran berhasil di pukul mundur dan mereka melarikan diri ke arah hutan.
Baca: Ini Faktor Kota Muara Bungo Alami Inflasi 0,45 Persen Pada April 2019
Pasukan TNI melanjutkan pengejaran ke arah pelarian KKSB, namun hanya ditemukan beberapa bercak darah yang menunjukkan bahwa diantara mereka ada yang tertembak.
"Hingga laporan ini diterima sekitar pukul 16.00 WIT masih terdengar suara tembakan, namun belum didapatkan laporan lebih lanjut," kata Aidi.
Kebohongan KKB Papua Dibongkar Kapendam Cenderawasih, Ngaku Tembak Mati Dua Anggota TNI |
![]() |
---|
TNI Kejar Anggota KKB Papua, Ungkap Asal Peluru yang Sampai Tewaskan 3 Warga dan Lukai 4 Lainnya |
![]() |
---|
4 Dedengkot KKB Menyerahkan Diri, Ngaku Hidup Menderita, Kelaparan, Kedinginan & Kepanasan di Hutan |
![]() |
---|
Ketika Kapolres Jayawijaya Ditembak 3 Kali oleh KKB, Begini Reaksi TNI-Polri Mendengar Hal Itu |
![]() |
---|
KKB Papua Tebar Hoaks Kabarkan Baku Tembak di Nduga, TNI Ungkap Kebohongan KKB yang Kini Terjepit |
![]() |
---|