Keganjilan di Resepsi Pernikahan Lindswell Kwok-Achmad Hulaefi, Dirasakan Artis Wanita Ini
"Aku nggak tau tepatnya seperti apa, karena konsepnya ini agak berbeda sedikit," ungkap artis
Sebelumnya dikabarkan, Lindswell tak mendapatkan restu dari orang tuanya sebelum menikah dengan Hulaefi.
Namun seakan menentang akhirnya Lindswell menikahi Achmad Hulaefi, pria yang selama ini dicintainya.
Sehingga kini pihak keluarga mempelai perempuan tak terlihat hadir di acara resepsi pernikahan.
(gulir ke bawah untuk pernikahan lindswell kwok-achmad hulaefi sebelum berhijab...)
Bibit Kebengalan Pangeran Mohammed Bin Salman Sudah Muncul Saat Kecil, Ini Penuturan Gurunya
Khusus Wanita di Sarolangun, Manggala Agni Buka Lowongan Kerja
Warga Ladang Panjang, Padati Pengobatan Gratis yang Diadakan PT KBB
GURU MASA KECIL PANGERAN MBS SEBUT TEMUKAN KEANEHAN
Undangan tertutup dan Akad sebelum Hijab
Atlet Wushu Indonesia peraih emas di Asian Games 2018, Lindswell Kwok Minggu (9/12/2018) malam menggelar resepsi pernikahan di Hotel Ayana Mid Plaza, Jakarta Pusat.
Pesta pernikahan tersebut dibuat intimate sehingga sangat tertutup bagi awak media.
Undangan yang disebar pun tak banyak, mengingat Lindswell Kwok dan pasanganya, Achmad Hulaefi, ingin pesta pernikahan yang lebih kekeluargaan.
Alasan lain Lindswell Kwok memilih pernikahannya tertutup dari media yakni agar dirinya bisa leluasa menemui para tamunya dan tak hanya duduk di kursi pelaminan saja.
Tak hanya itu, sebelum menggelar resepsi pernikahan beredar kabar bahwa Lindswell dan Hulaefi sudah terlebih dulu melakukan akad nikah.
Namun akad nikahnya sendiri terkesan ditutup-tutupi bahkan pihak keluarga tak ada satu pun yang memberikan pernyataan pasti.
(gulir ke bawah untuk pernikahan lindswell kwok-achmad hulaefi...)
Pengurangan Jam Belajar di SMA 12 Kota Jambi, Diknas Sebut Januari Dipindah, Ini Opsi Pemindahannya
Mengungkap Sumber Senjata KKB di Papua, Ternyata dari Sini Didapatkannya! Berikut Jenis-jenisnya
Ada Pengobatan Gratis di Desa Ladang Panjang, Sarolangun
BUKA BERITA PERTANDA KIAMAT, 19 NAMA HARI KIAMAT dan KENAPA ORANG LARI DARI ORANG YANG DISAYANGINYA PADA HARI ITU:
Setelah acara resepsi dilangsungkan, melalui pesan singkat dari pihak wedding organizer pun memberikan sebuah foto istimewa bagi awak media begitu pun Grid.ID.
Dari foto tersebut akhirnya terungkap bahwa keduanya melangsungkan akad nikah sebelum Lindswell Kwok mengenakan hijab.
