Porprov Jambi 2018

Ganda Terakhir Jadi Penentu Partai Final Beregu Putra

Hari ini PORPROV XXII 2018. Dari cabang bulu tangkis, mempertandingkan partai beregu final. Rabu (21/11)

Penulis: yogi | Editor: Nani Rachmaini
Tribunjambi/yogi
Hari ini PORPROV XXII 2018. Dari cabang bulu tangkis, mempertandingkan partai beregu final. Rabu (21/11/2018). Di hal Kasturi Mayang 

Tribunjambi.com-- Hari ini PORPROV XXII 2018. Dari cabang bulu tangkis, mempertandingkan partai beregu final. Rabu (21/11). Di hal Kasturi Mayang Jambi.

Partai final beregu putra, mempertemukan tim kuat Kabupaten Bungo berhadapan dengan Kabupaten Muaro Jambi.

Bungo berhasil unggul sementar 2-1 lewat tunggal kedu mereka Habib.

Baca: Tim Beregu Putri Jambi Raih Emas

Dan sekarang sedang di pertandingkan partai ketiga. Dari nomor beregu putra. Ganda putra Muaro Jambi berhadapan dengan Muari Jambi.

Penonton yang hadir terlihat memeberikan semangat untuk atlet yang bertandning.

Pertandingan ganda berhasil dimenangkan oleh ganda putra Muaro Jambi. Dengan hasil ini skor sementara 2-2 partai penentuan akan di tentukan oleh ganda terakhir yang akan dipertandingkan partai kelima.

Sumber: Tribun Jambi
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved