Alhamdulillah, SK CPNS Kemenkumham Diterima
Saat ini, prosesi pemberian SK oleh Kepala Kanwil Kemenkumham dan Asisten III Setda Provinsi Jambi sedang berlangsung.
Laporan Wartawan Tribun Jambi, Muzakkir
TRIBUNJAMBI.COM, JAMB - Akhirnya, ratusan orang calon pegawai negeri sipil (CPNS) di Kantor Wilyah Kementerian Hukum dan Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Provinsi Jambi menerima surat keputusan (SK) CPNS.
Penerimaan SK dilakukan di aula rumah dinas Gubernur Jambi, di kawasan Tanggo Rajo Kota Jambi.
Saat ini, prosesi pemberian SK oleh Kepala Kanwil Kemenkumham dan Asisten III Setda Provinsi Jambi yang mewakili Gubernur Jambi, sedang berlangsung.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/16092017_cpns3_20170916_212302.jpg)