Stevano Suka Isyana karena Multitalent

Satu diantara Isyanation Jambi, Frengkystefano, menyebutkan dirinya telah lama mengagumi penyanyi lulusan Nayang

Penulis: Nurlailis | Editor: Suci Rahayu PK
TRIBUNJAMBI/NURLAILIS
Isyana Sarasvati dan fans 

Laporan Wartawan Tribun Jambi, Nurlailis

TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI - Satu diantara Isyanation Jambi, Frengkystefano, menyebutkan dirinya telah lama mengagumi penyanyi lulusan Nayang Academy of Fine Arts itu.

"Aku suka Isyana karena dia itu maestro, multitalent, cantik tentunya. Dan yang paling unik dia itu ketika menyentuh keyboard seperti kerasukan," ungkapnya kepada tribunjambi.com, Sabtu (21/10).

Meet and great Isyana Sarasvati
Meet and great Isyana Sarasvati (TRIBUNJAMBI/NURLAILIS)

Iapun membeli tiket vvip dan memakai kaos bergambar Raisa dan Isyana demi menunjukankan kesukaannya pada Isyana.

Isyana Sarasvati dijadwalkan akan konser di swissbell hotel Jambi, Sabtu (21/10) pukul 19.00 Wib.

Sumber: Tribun Jambi
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved