Fasha Imbau Pengendara Untuk Uji Emisi Kendraannya
ji emisi kendaraan tahun ini hanya berlokasi di satu tempat yakni di depan Mall WTC. Walikota Jambi Syarif Fasha mengimbau kepada seluruh kendaraan
Penulis: Rohmayana | Editor: Suci Rahayu PK
TRIBUNJAMBI/ROHMAYANA
Laporan Wartawan Tribun Jambi, Rohmayana
TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI- Uji emisi kendaraan tahun ini hanya berlokasi di satu tempat yakni di depan Mall WTC.
Walikota Jambi Syarif Fasha mengimbau kepada seluruh kendaraan yang lewat agar mengecek emisi. Apabila sudah diambang batas normal, kita berharap agar pemilik kendaraan langsung melakukan perawatan kendaraan dibengkel.
"jangan sampai dengan kendaraan yang kita pakai justru menambah polusi udara meningkat lebih cepat," ujarnya kepada tribunjambi.com
Ia juga mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan upaya Pemerintah untuk memberikan jaminan udara yang sehat dikota jambi. Layanan Uji emisi ini dilakukan secara gratis baik angkutan umum maupun pribadi.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/23082017_fahs-saat-uji-emisi_20170823_233059.jpg)