Pilkada Serentak

Dipanggil PDIP, ini kata Khafid Moein

DPD PDIP Provinsi Jambi memanggil bakal calon kepala daerah yang diusung PDIP pada Pilkada serentak jilid III mendatang, hari ini

Penulis: andika | Editor: Fifi Suryani
TRIBUN JAMBI/ANDIKA ARNOLDY

Laporan wartawan Tribun Jambi, Andika Arnoldy

TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI - DPD PDIP Provinsi Jambi memanggil bakal calon kepala daerah yang diusung PDIP pada Pilkada serentak jilid III mendatang, hari ini pengurus PDIP memanggil bakal calon Bupati Merangin.

Khafid Moein seorang calon bupati dari PDIP usai mengikuti pertemuan mengatakan dirinya diberikan pembekalan untuk menyiapkan diri menghadapi pilkada.

"Kalau siap atau tidak siap semua itu saya serahkan ke partai, kalau perintah partai saya siap," ujarnya.

Dia mengatakan saat ini juga akan melakukan pendekatan dengan Partai lainnya

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved