Kebakaran di Simpang III Sipin
FOTO: Warga Jebol Atap Rumah
Kebakaran di kawasan Mayang membuat warga terus berusaha memadamkan kebakaran.
Penulis: andika | Editor: Nani Rachmaini
TRIBUNJAMBI/ANDIKA ARNOLDY
Warga RT 20, Kelurahan Simpang Tiga Sipin, Kecamatan Kotabaru histeris. Pasalnya sebuah rumah di kawasan tersebut terbakar, Sabtu (26/11/2016).
Laporan Wartawan Tribun Jambi, Andika Arnoldy.
TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI - Kebakaran di kawasan Mayang membuat warga terus berusaha memadamkan kebakaran.
Agar api tidak merambat ke rumah lainnya. Warga dan petugas kebarakan terpaksa menjebol atap rumah yang terbakar.
Si jago merah kembali mengamuk. Kali ini terjadi di kawasan Mayang tepatnya di sebelah SD 25 belakang Mini market Fresh One. Kota Jambi.
Hingga berita ini diturunkan api masih membara dan membakar satu rumah.
Masyarakat masih bahu membahu untuk memadamkan api yang membakar.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jambi/foto/bank/originals/kebakaran-simpang-iii-sipin_20161126_101642.jpg)
