Rakor Digelar Siapkan Pengamanan Idul Fitri

Idul Fitri akan datang dua minggu ke depan. Rapat kordinasi (rakor) persiapan pengamanan dilakukan di aula Polres Merangin.

Penulis: muhlisin | Editor: Nani Rachmaini
TRIBUNJAMBI/MUHLISIN
Suasana rapat di kantor Polres Merangin. 

Laporan Wartawan Tribun Jambi, Muhlisin

TRIBUNJAMBI.COM, BANGKO - Idul Fitri akan datang dua minggu ke depan. Rapat kordinasi (rakor) persiapan pengamanan dilakukan di aula Polres Merangin.

Kapolres AKBP Munggaran Kartayuga memimpin langsung rakor ini. Demikian pula Bupati Al Haris yang juga hadir dalam rapat pada Rabu (22/6) pagi.

Beberapa elemen lain terlibat dalam rakor ini. Di antaranya Dinas Perhubungan, PLN, Dinas Kesehatan, dan internal kepolisian.

Pun demikian dengan beberapa pihak lainnya. Diantaranya Banser GP Ansor Merangin yang pada Idul Fitri nanti ikut membantu kepolisian melakukan pengamanan.


Sumber: Tribun Jambi
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved