Walhi Jambi Rayakan Hari Lingkungan Hidup

Walhi (Wahana Lingkungan Hidup) Jambi mengadakam acara nonton bersama dalam rangka menyambut

Penulis: Jaka Hendra Baittri | Editor: Fifi Suryani
TRIBUN JAMBI/JAKA HENDRA BAITRRI

Laporan Wartawan Tribun Jambi, Jaka HB

TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI - Walhi (Wahana Lingkungan Hidup) Jambi mengadakam acara nonton bersama dalam rangka menyambut hari lingkungan hidup 5 Juni 2016, Sabtu (4/6).

Selain menonton film yang bertemakan kepemilikan tanah kolektif untuk komunitas, Walhi juga mengadakan band akustik bertemakan lingkungan, pembacaan puisi dan aksi teatrikal.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved