Pilgub Jambi 2015

Pekan Depan Surat Suara Pilgub Dicetak

KPU Provinsi Jambi memastikan segera mencetak surat suara pemilihan gubernur pekan depan.

Penulis: andika | Editor: Fifi Suryani
TRIBUN JAMBI/ANDIKA ARNOLDY
Relawan pelipatan surat suara mulai bekerja di gudang penyimpanan logistik pilpres, (19/6) 

Laporan Wartawan Tribun Jambi, Andika Arnoldy

TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI - KPU Provinsi Jambi memastikan segera mencetak surat suara pemilihan gubernur pekan depan. Diperkirakan pengerjaan percetakan surat suara ini bakal tuntas pertengahan November.

Komisioner KPU Provinsi Jambi Fahmi Sy mengatakan, saat ini pihaknya sedang melakukan verifikasi faktual pada calon perusahaan pemenang tender. Setelah memastikan keberadaan perusahaan tersebut maka pihaknya akan segera mencetak surat suara.

“Kalau selesai minggu depan sudah bisa dicetak,” ujar Fahmi, Selasa (27/10)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved