BI Rate

Pengumuman! BI Pertahankan BI Rate 7,5%

Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk mempertahankan suku bunga acuan (BI rate) di level 7,5%.

Editor: Fifi Suryani

TRIBUNJAMBI.COM, JAKARTA - Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk mempertahankan suku bunga acuan (BI rate) di level 7,5%. Sebagaiman keputusan Rapat Dewan Gubernur BI, Selasa (14/4).

Selain itu, BI juga mempertahankan suku bunga deposit facility di 5,5% dan suku bunga lending facility di level 8%.
Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank Indonesia, Tirta Segara menjelaskan keputusan mempertahankan BI rate di 7,5% yakni sejalan dengan upaya mengendalikan inflasi di kisaran bawah 4% plus minus 1% di tahun 2015 dan 2016. "Juga mengarahkan CAD ke level yang lebih sehat 2,5-3% terhadap PDB dalam jangkan menengah," ujarnya.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved